Posts

Showing posts from December, 2020

UAP PIK KELOMPOK 20

Image
   HARDWARE, SOFTWARE DAN MANAJEMEN FILE         HARDWARE Pengertian Hardware          Perangkat keras komputer (Hardware) adalah semua bagian fisik komputer  dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya (secara otomatis).         Batasan antara perangkat keras dan perangkat lunak akan sedikit buram kalau kita berbicara mengenai Firmware , karena  firmware  ini adalah  perangkat lunak  yang "dibuat" ke dalam perangkat keras. Firmware ini merupakan wilayah dari bidang ilmu komputer dan teknik komputer, yang jarang dikenal oleh pengguna umum. Jenis dan Contoh Hardware     1) Input Device (Perangkat Input)          merupakan s alah satu jenis hardware yang berguna untuk memasukkan informasi maupun data. Baik itu dalam bentuk video, teks, gambar, audio, dan yang lainnya ke dalam sebuah komput